Semangat pagi anak- anak kelas 7
Pada pelajaran prakarya aspek kerajinan kita akan mencoba merancang, pembuatan, dan penyajian produk kerajinan dari bahan serat alam dan kerajinan tekstil
Produk kerajinan yang berkualitas dibuat dengan perancangan yang matang. Tahapan sebuah produk kerajinan, yaitu:
1. Perencanaan, yang meliputi:
- Identifikasi kebutuhan (alasan mengapa merencanakan membuat kerajinan)
- Identifikasi ide/gagasan (ide kerajinan yang akan dibuat)
- Persiapan bahan
- Persiapan alat
- Proses pembuatan
- sudah layakkah untuk dipakai ?
- sudah layakkah untuk dijual?
Perhatikan beberapa kerajinan dari serat alam dan tekstil berikut!
- Pilih hanya satu dari lima kerajinan diatas.
- Buatlah tahapan perancangan produk kerajinan yang anak pilih. Tahapan dimulai dari perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi.